Notification

×

Iklan

Pemilu 2024, PKS Solsel Targetkan Wakil Ketua DPRD

Rabu, 23 Maret 2022 | 21:24 WIB Last Updated 2022-03-23T14:24:44Z

Gubernur Sumbar, Mahyeldi hadiri Rakerda Partai PKS Solok Selatan.


Solok Selatan, Rakyatterkini.com - Rakerda Partai PKS di Umi Kalsum, Batang Lawe, Kecamatan Sungai Pagu, dihadiri gubernur Sumbar, Mahyeldi, Rabu (23/3/2022).


Anggota DPRD Sumbar, Nufirmanwansah, menuturkan, Rakerda PKS tersebut, dihadiri wakil bupati Solok Selatan, Yulian Efi serta undangan lainnya.


Dikatakan, target partai PKS untuk 2024, pada daerah pemilihan (dapil) satu, yang sebelumnya tujuh kursi, untuk 2024 ditargetkan menjadi 11 kursi.


"Target kita, kader PKS jadi wakil ketua DPRD, "ujar Nufirmanwansah. (alwis)



IKLAN



×
Berita Terbaru Update