
RAKYATTERKINI.COM - PT Len Telekomunikasi Indonesia (PT LTI) adalah Badan Usaha Pelaksana (BUP) yang ditugaskan untuk melaksanakan proyek Pembangunan dan Pengelolaan Jaringan Tulang Punggung Serat Optik Palapa Ring Paket Tengah.
PT LTI merupakan bagian dari PT Len Industri (Persero). PT Len Industri (Persero) didirikan pada tahun 1965 dengan nama LEN (Lembaga Elektroteknika Nasional). Pada tahun 1991, LEN bertransformasi menjadi sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN).
Saat ini PT LEN Telekomunikasi Indonesia kembali membuka lowongan kerja terbaru padaJanuari 2025 untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan.
Ini posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya. Anda pencari kerja yang tertarik untuk mengembangkan karir.
Posisi:
1. Human Capital Support
Kualifikasi :
Pendidikan D3, D4, S1 Manajemen Sdm, Teknik Industri, Psikologi, Administrasi Bisnis.
Durasi : 4 bulan.
Penutupan Lamaran : 22 Januari 2025.
Pelaksanaan : 10 Februari 2025.
2. Business Development Support
Kualifikasi :
Pendidikan D3, D4, S1 Manajemen Bisnis, Ilmu Administrasi Bisnis, Teknik Elektro, Teknik Telekomunikasi.
Durasi : 4 bulan.
Penutupan Lamaran : 22 Januari 2025.
Pelaksanaan : 10 Februari 2025.
3. Humas Support
Kualifikasi :
Pendidikan S1, D3, D4 Ilmu Komunikasi, Hubungan Masyarakat, Desain Komunikasi Visual
Durasi : 4 bulan.
Penutupan Lamaran : 22 Januari 2025.
Pelaksanaan : 10 Februari 2025.
Informasi Tambahan :
Bekerja dari kantor.
Pengalaman bekerja sama dengan para ahli.
Penempatan Jakarta.
Bersertifikat BUMN.
Bagi Anda yang berminat, silahkan melakukan pendaftaran secara online:
Paling lambat: 22 Januari 2025