![]() |
Warga ikuti vaksinasi Polres Solok Kota. |
Solok, Rakyatterkini.com - Memutus mata rantai penyebaran Covid-19, Polres Solok Kota gelar vaksinasi gratis, Minggu 19 September 2021.
Sekitar 150 warga mengikuti vaksinasi gratis, terdiri dari masyarakat umum, pelajar dan wartawan dari 690 vaksin yang sudah disediakan Polres Solok Kota.
Pelaksanaan vaksinasi gratis ini juga didukung oleh awak media, yang tergabung dalam Forum Komunitas Wartawan Solok (F-KUWAS), Saka Bhayangkara.
Kasat Reskrim Polres Solok Kota, AKP Evi Wansri, berharap program vaksinasi gratis dapat diikuti semua kalangan masyarakat, pelajar dan wartawan. (hph)